Pengerjaan terdiri dari 3 ruangan yakni : Kamar Utama, Kamar anak, Living Room. Pemilihan warna dengan warna cerah hijau dan putih serta beberapa aksen kayu. Pencahayaan juga diperhatikan sehingga ruangan terang tanpa lampu di siang hari. Nuansa alami berpadi dengan nuansa modern.
Timeline Proyek
14 Desember 2020 – 29 Januari 2021 (45 hari kerja)